Rabu, 15 September 2021

software kasir online

Software kasir online merupakan suatu aplikasi yang dijalankan dengan bantuan internet, hal ini digunakan agar bisa dibuka dimana saja tanpa harus beranjak ke toko atau outlet. Sehingga dapat dikontrol dengan jarak jauh. Anda dapat mengecek transaksi penjualan harian, laba-rugi, keuntungan perhari, perbulan,pertahun sesuai dengan yang ingin anda ketahui pada saat itu. Penggunaan software online ini biasanya akan kesring dioperasikan oleh bos atau menager dengan posisi tertentu. 

Software kasir online ini dapet difungsikan sebagai kontrol jarak jauh antara pemilik usaha dengan karyawannya, guna transparasi transaksi jual-beli. 



Bagaimana cara mengakses software kasir secara online?

Caranya sangatlah mudah sid retail ini bsa diakses online dengan web browser, ataupun perangkat handphone android dengan mengunduh applikasi sid retail di play store. Namun dalam hal ini anda harus menyeting terlebih dahulu pada software retail dikomputer. Dengan cara mengikuti langkah-langkah berikut ini. 


Klik icon akses online pada sid retail seperti gambar diatas. kemudian akan muncul kotak dialog seperti dibawah ini. selanjutnya ceklist izinkan akses data dan transaksi komputer ini dari internet. Setelah itu, klik proses.



Maka, tunggulah beberapa saat software akan memproses data agar dapat diakses secara online. 


Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya bahwa ada tiga pilihan untuk akses sid retail yaitu browser melalui link http://sidretail.id:8023/login.php?kdakses=C1C2W3MH1, android dengan download applikasi di playstore https://play.google.com/store/apps/details?id=andro.sidretail&hl, program sid retail P2P, download software nya dari link berikut http://software-id.com/sidp2p, dan akses via API.


Langkah-langkah untuk mengkasesnya adalah sebagai berikut: 

A. Browser

1. Masuk ke alamat URL diatas dari IE, Firefox, maupun browser lainnya
2. Masukkan Username dan Password anda login ke program seperti biasa
3. Harap pastikan anda sudah mengisi password (bukan password kosong) sebelum akses dari internet
4. Login tanpa password tidak diizinkan

Note: login melalui website, kemudian username yang digunakan sama dengan username sid pro

B. Android

1. Download dan install Aplikasi Kasir SID Retail PRO dari play store

2. Pada login pilih : CONNECT VIA INTERNET > SCAN BARCODE PC RETAIL PRO

3. Scan barcode disamping ini untuk akses jarak jauh

C. Program SID retail P2P

Akses menggunakan sid retail P2P dapat dilakukan dengan cara download dan instal link yang telah tertera diatas http://software-id.com/sidp2p. Kemudian klik tombol [list user] kemudian [tambah] user baru secara manual.

note: username yang digunakan adalah username P2P bukan SID retail. 

D. API

Akses menggunakan API biasanya dilakukan oleh developer (pengembang) agar data bisa diakses oleh applikasi lain. Penggunaannya pun ada beberapa rumus yang harus ada input, seperti contoh dibawah ini. 


Untuk setup kode API mudah hanya dengan mengisi nomor handphone anda untuk proses verifikasi. Perlu digaris bawahi bahwa Jangan pernah berikan kode API kepada pihak manapun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar